Jumat, 11 Mei 2012

:D


:D
Ini cerita sebuah kisah cinta. Kisah cinta yang penuh dengan perjanjian dengan mimpi yang indah. Dua anak muda. Masuk dalam universitas yang sama. Belum saling mengenal satu sama lain. Tidak ada perasaan suka sayang ataupun cinta. Hanya ‘teman’.  Pemuda sangat mencintai wanita ini, tapi waktu itu sang wanita sama sekali tidak ada rasa sekalipun pada sang pemuda. Sang pemuda tidak berhenti.. dan terus berjuang untuk menaklukan dan mendapatkan hati sang wanita. Lambat laun sang pemuda sudah lelah, dan sang wanita mulai menyadari dia telah jatuh hati pada sang pemuda. Merekapun menjadi sepasang kekasih. Awal dalam percintaan mereka. Mereka masih memiliki ego masing masing. Sang wanita belom begitu mencintai sang pria, seperti yang dirasakan pada sang wanita. 2x mereka memutuskan tali cinta mereka. Dan akhirnya sang wanita sadar. Dia sangat mencintai pria ini dan tak akan pernah bisa hidup tanpa dirinya. dan hanya pria itu yang akan membahagiakan dia. sampai akhir hidupnya.
Bulan demi bulan mereka lalui bersama. Didalamnya ada pertengkaran. Dan kasih sayang. Mereka ertengkar. Dan saat itu juga rasa sayang mereka semakin bertambah. Mereka berjanji akan menikah suatu hari nanti. Mimpi indah  akan menjadi kenyataan itu membuat sang wanita sangat menunggu saat saat itu.mereka juga berjanji tidak akan pernah meninggalkan satu sama lain dalam keadaan apapu. Mereka akan selalu bersama.  Sang wanita sangat menunggu saat sang pria melamarnya, mereka menjadi keluarga kecil yang bahagia dan memiliki anak mereka. Bahagia selama lamanya.
5 bulan mereka lalui bersama sekarang sang wanita mengerti ini adalah balasan. Dulu sang pria yang mencintai dia sangat dalam dan sang wanita acuh terhadapnya. Dan sekarang sang pria telah berubah. Tetapi sang wanita masih sangat mencintai. Dan selamanya aka mencintai seumur hidupnya.
Cinta.. saking cintanya bisa membuat seseorang menangis. Mencintai seseorang dengantulus. Menerima dia apa adanya.apapun dirinya mau luar maupun dalam. Terkadang saking cintanyabisa membuat seseorang menjadi egois. Saat akan kehilangan orang yang kita cinta seperti kehilangan sebagian hidup kita.
Cinta..cinta..cinta.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar